Nama Phra Phrom mungkin masih agak asing ditelinga beberapa orang, namun langsung tahu apabila mendengar nama Simianfo. Phra Phrom adalah sebutan untuk Dewa Brahma yang ciri khasnya mudah dikenali dengan empat wajah di perwujudannya.
Phra Phrom kini sangat populer hingga ke Indonesia dan kuil Phra Phrom paling terkenal ialah Erawan Shrine di Thailand.
Pada 17 Agustus 2015 terdapat pengeboman di Erawan Shrine, Bangkok. Jatuh korban cukup banyak di sekitar kuil termasuk beberapa umat Indonesia yang sedang berdoa disana. Uniknya para penari yg sehari hari berada di lokasi untuk mempersembahkan tarian kepada Dewa Brahma semuanya selamat.
Phra phrom memberikan blessing dalam hidup dalam aspek rejeki , karir / dagang, kesehatan dan perlindungan.
Bicara soal berdoa kepada Phra Phrom, saya sendiri pun memiliki pengalaman miracle dari beliau. Sempat menderita sakit alergi yang menyebabkan sulit bernafas saat dini hiri dan terbangun dr tidur karena cairan di hidung, hal ini berlangsung sejak lulus kuliah. Padahal sebelum itu tidak ada riwayat alergi maupun sakit seperti itu.
Saya sempat mengenal Phra Phrom sebelum nya dan merasa takjub setiap kali melihat rupang beliau. Sangat agung dan tenang namun jarang berdoa kepada beliau. Suatu hari teman saya menyarankan saya untuk sembahyang Phra Phrom karena banyak sekali umat yang diberkati dan memperoleh kehidupan yang lbh baik.
Saya pun mencoba saran teman itu, menyiapkan offering dan berdoa, tepat di wajah keempat phra phrom saya mendadak terpikir soal sakit saya. Dan terlintas dalam benak "kenapa ga coba bilang aja , siapa tahu diberkati dan sembuh". Saat itu sy dpt feeling rasanya bs sembuh.
Sepulang berdoa badan rasanya ringan, malam itu tidur pulas, beberapa hari kemudian semakin baik dan sembuh begitu saja. Sangat aneh, sudah tiga tahun sejak lulus sy mengalami sakit itu dan sembuh total hanya dalam 1 minggu. Sampai hari ini ga berhentu mengucap syukur pada beliau.
Amulet Phra Phrom ini diblessing oleh LP Maha Surasak salah satu Bikkhu Top masa kini, beliau banyak diundang untuk blessing di berbagai seremoni dan kesempatan. BE 2555 , 1st Batch Phra Phrom dari LP Maha Surasak.
Untuk yang berminat dapat menghubungi
SOLD OUT
No comments:
Post a Comment